Indahnya
malam ini,
Tak seperti indahnya hatiku
Indahnya bintang di langit,
Tak juga seindah batinku
Bulan yang menerangi gelapnya bumi,
Tak mampu menerangi batinku
yang terlanjur kelam karenamu !
Ku coba tuk lapangkan dada,
Meski ku tahu
Ku tak mampu
Ku coba tuk slalu tersenyum
Meski di balik itu, Hatiku sangat rapuh
Indahnya bintang di langit,
Tak juga seindah batinku
Bulan yang menerangi gelapnya bumi,
Tak mampu menerangi batinku
yang terlanjur kelam karenamu !
Ku coba tuk lapangkan dada,
Meski ku tahu
Ku tak mampu
Ku coba tuk slalu tersenyum
Meski di balik itu, Hatiku sangat rapuh
Tidak ada komentar:
Posting Komentar